Nafsu itu ada 7 berdasarkan sifat-sifatnya :
1. NAFSU AMAROH
Diambil dari Ayat Qur'an :
ﺇﻥ ﺍﻟﻨﻔﺲ ﻷﻣﺎﺭﺓ ﺑﺎﻟﺴﻮﺀ
"sungguh nafsu/jiwa itu memerintahkan pada keburukan". Nafsu ini memerintahkan seseorang pada keburukan, dan apabila memerintah pd kebaikan maka hasil akhirnya juga buruk
2. NAFSU LAWAMAH
Berdsarkan ayat Qur'an :
ﻭﻻ ﺃﻗﺴﻢ ﺑﺎﻟﻨﻔﺲ ﺍﻟﻠﻮﺍﻣﺔ
"dan Aku bersumpah dgn Jiwa-jiwa yang amat menyesali dirinya sendiri". Ketika seseorang memerangi nafsu ini & ditekan terus supaya nafsu ini ikut pada suatu yg benar menurut sari'at, maka seorang pun takkan mampu mengalahkan nafsu ini. Kemudian nafsu ini akan kmbali ke pemiliknya dengan dicela..
3. NAFSU MULHAMAH
Berdasarkan ayat Qur'an :
ﻓﺎﻟﻬﻤﻬﺎ ﻓﺠﻮﺭﻫﺎ ﻭﺗﻘﻮ ﻳﻬﺎ
"maka Alloh swt mengilhamkan kpd jiwa itu jlan kefasikan & ketaqwa'annya". Ketika seorang memerangi nafsuini dgn susah payahnya & nafsu ini cenderung kpd Ridhonya ALLOH swt ,walaupun awalnya nafsu ini merintah kepada kefasikan , berkah IlhamNYA ALLOH nafsu ini menjadi Ketaqwa'an.
TANDA2 NAFSU MULHAMAH : seseorang harus mengetahui perkra yg masih samar yaitu sifat PAMER,BANGGA DIRI dll (PENYAKIT HATI).
4. NAFSU MUT'MAINAH
5. NAFSU RODIYAH
6. NAFSU MARDIYAH.
Berdasarkan ayat Qur'an:
ﻳﺂﻳﺘﻬﺎﺍﻟﻨﻔﺲ ﺍﻟﻤﻄﻤﺌﻨﺔ ,ﺍﺭﺟﻌﻰ ﺍﻟﻰ ﺭﺑﻚ ﺭﺍﺿﻴﺔ ﻣﺮﺿﻴﺔ , ﻓﺎﺩﺧﻠﻰ ﻓﻰ ﻋﺒﺎﺩﻯ ﻭﺍﺩﺧﻠﻰ ﺟﻨﺘﻰ
"Hai jiwa yg tenang, kembalilah kpd Tuhanmu dgn hati yg ridho & diridhoi _NYA,maka masuklah kedlm hamba2KU,& masuklah kedlm SurgaKU".
Maka ketika masih tetap memerangi nafsu tdi sehingga hilang Hawa (keinginan) melakukan nafsu & sifat2 yg buruk diganti dgn sifat yg terpuji yaitu dgn ahlak yg datangnya dari ALLOH SWT,. sperti sangat berbelas kasih,dermawan dll,inilah yg dinamakan Mutmainah. Nafsu mutmainah ini akan slalu kembali kpd Alloh swt & inilah awal dari wusul/makrifat kpd ALLOH SWT, akan tetapi nafsu ini belum sunyi dari suatu yg masih samar, sperti Sirik khofi, cinta Kdudukan/pangkat, akan tetapi pula nafsu ini tdkkan bisa ditmukan pd orang2 yg diberi Cahaya (HIDAYAH) oleh Alloh SWT didlm hatinya, karena yg kelihatan Nafsu ini adlah sifatnya baik,sprti Sifat dermawan,tawakal, ZUHUD (tdk cinta dunia), WIRA'I (Sifat yg menghindari dari barang haram, makruh,subhat), BERsyukur,SABAR, Menerima apa-apa yg diTAKDIRKAN oleh ALLOH SWT ,dan dibukanya sebagian Rahasia-rahasia Ilmunya Alloh SWT, & bisa menjdi WaliyaLLOH.
5. NAFSU RODIYAH
Ketika seorang dipuji /dicaci kdudukannya Sama tak pernah merasa,karna smua itu adalah akan hilang,&menerima dan Ridho/IHLAS stiap apa adanya yg telah diberikan oleh ALLOH didunia, dan pabila ditemukan dlm diri ini sifat Berbangga diri maka sgeralah minta pertolongan dari ALLOH swt dgn Melanggengkan dikir, & taqorub kpd Alloh swt
6. NAFSU MARDIYAH
Apabila udah sampai kemaqom IHLAS (Smuanya karna ALLOH swt) dan mulai terbukalah pintu2 makrifat & jelasnya ALLOH Swt,maka nafsu ini tenggelam didlm Samudra tauhid.nafsu ini tdk akan diperoleh kcuali dari pertolongan&penjaga'annya ALLOH swt, yg dituju hanyalah makrifat, wushul, mukasafah kpd Alloh swt, sehingga ALLOH memanggil orang ini dgn
ﻳﺂﻳﺘﻬﺎﺍﻟﻨﻔﺲ ﺍﻟﻤﻄﻤﺌﻨﺔ ,ﺍﺭﺟﻌﻯ ﺎﻟﻰ ﺭﺑﻚ ﺭﺍﺿﻴﺔ ﻣﺮﺿﻴﺔ ﻓﺎﺩﺧﻠﻰ , ﻓﻰ ﻋﺒﺎﺩﻯ ﻭﺍﺩﺧﻠﻯ ﺠﻨﺘﻰ
dan ini adalah sudah slesai memerangi nafsu dan tipu dayanya,dan stelah mencapai derajat ini jgn lupa slalu menjaga & waspada.. SAYID ABU BAKRI berkata : " nafsu itu adalah hidup walapun derajatnya sampai tujuh."
7. NAFSU KAMILAH
Setelah nafsu nomr 4, 5, 6 ini menjadi watak maka inilah yg dinamakan Nafsu kamilah..yaitu derajat nafsu yg tertinggi &yg paling sempurna,.dan sampailah ke Mukasafah makrifat/mengetahui ALLOH dgn ilmu yaqin... ALLOHUMMAJALNA MIN IBADIKAL MUHLASIN,
[ Diambil dari kitab siroju tolibin sarah minhaju tolibin hal 49 - 50 ]
Tidak ada komentar:
Write komentar